Efektifkan Sambang Kamtibmas, Patroli laksanakan dialogis bersama Satpam SMP Negeri 14

Efektifkan Sambang Kamtibmas, Patroli laksanakan dialogis bersama Satpam SMP Negeri 14

Kota Sukabumi – Polsek Baros, Polres Sukabumi Kota Patroli laksanakan dialogis menyampaikan himbauan dengan humanis dan pesan kamtibmas. Senin. 02 September 2024.

Kegiatan Kepolisian ini merupakan rutinitas unit patroli polsek baros dalam menjaga Harkamtibmas.

Bripda krisna sambang laksanakan dialogis Kamtibmas bersama Satpam SMP Negeri 14 Baros Jl. Garuda kelurahan baros kecamatan baros kota sukabumi

Kegiatan patroli merupakan salah satu media Silaturahmi Kamtibmas dalam menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan Himbauan secara humanis bertujuan untuk membangun Komunikasi, kemitraan kamtibmas untuk bersama-sama menjaga Harkamtibmas dan mengantisipasi gangguan kamtibmas, C3, tawuran anak sekolah, buyying, berita Hoax dan berandal motor.

Kapolsek Baros Kompol Iman Prayitno. S.H,. M. H menyampaikan dalam menjalankan Sambang, Personil Polesk Baros lakukan sambang bersama warga masyarakat dengan menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan himbauan secara humanis dalam menjaga Harkamtibmas.

Dalam menjaga Harkamtibmas unit Bimas polsek Baros melaksanakan Patroli ke daerah yang dianggap rawan gukamtibmas dengan sambang ke warga masyarakat untuk mencari informasi dan menampung keluh kesah masyarakat daru gangguan Kamtibmas yang berkembang di Wilayah

Melalui kegiatan Sambang ini kehadiran Polri ditengah-tengah masyarakat diharapkan dapat dirasakan langsung sehingga masyarakat merasa terayomi dan rasa aman, nyaman dan kegiatan ini semoga dapat meminimalisir pelaku kejahatan dan gangguan kamtibmas lainnya. Ungkap Kapolsek Baros

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *