Kota Sukabumi – Pada hari Kamis tgl 19 September 2024 mulai jam 08.30 wib Bhabinkamtibmas kel. Lembursitu Aiptu Yana M di di Kantor Kel. Lembursitu Rt 01/06 kel. Lembursitu, laksanakan giat monitoring dan pengamanan penyaluran bantuan sosial utk keluarga rawan stunting se-kel. Lembursitu sebanyak 93 keluarga dg bahan pokok berupa telor 10 butir dan daging ayam 1 ekor/kurang lebih 1 kg. Bantuan tsb dari Badan Pangan Nasional (Bapanas) Dinas Pengendalian Kependudukan, dalam giat tersebut disampaikan pesan – pesan kamtibmas agar selalu menjaga kondusipitas lingkungan, waspada terhadap C3/ Curat, curas Curanmor, waspada kebakaran, bijak dlm bermedsos, tidak mudah terprovokasi isu yg tidak jelas dan selalu menjaga kondusipitas dilingkungannya selain itu apabila ada informasi yang mengganggu keamanan dan ketertiban segera hubungi Polsek Lembursitu atau lapor pak polisi “Siap mangga” No Hp 0811654110.
Menurut Kapolsek Lembursitu Akp Agus Suherman SE mengatakan “bahwa selain terjalin hubungan yang baik antara warga masyarakat dengan Polri, anggota juga akan segera mengetahui perkembangan situasi kamtibmas di wilayah”.